SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN KUALITAS BIJI KOPI DENGAN METODE AHP (ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS) STUDI KASUS CAFE KAKI BUKIT LEMBANG

Authors

  • Jesica Andini Universitas Nurtanio Bandung
  • Ariawan Djoko Rachmanto Universitas Nurtanio Bandung

DOI:

https://doi.org/10.56244/fiki.v9i1.344

Abstract

Penentuan kualitas biji kopi pada dasarnya memerlukan keahlian dan pengecekan terhadap biji kopi yang membutuhkan waktu tidak sedikit dalam menentukannya. Kriteria penentuan kualitas biji kopi  sebelumnya sudah diatur dalam skala internasional. Dalam menentukan kualitas biji kopi didalam skala nasional tiap-tiap instansi mempunyai kriteria tersendiri dalam menentukan kualitas biji kopi yang tentunya juga mengacu pada kriteria penentuan kualitas biji kopi skala internasional. Dimana kriteria yang digunakan adalah test kadar air, test trease, test deffect, test warna & bau, dan test ukuran biji. Pada penelitian ini menggunakan metode AHP. Dimana metode AHP  dapat menghasilkan output berupa perangkingan yang dihitung berdasarkan input dan nilai bobot yang mana nilai bobot tersebut dapat disesuaikan dengan penentuan kriteria yang akan diterapkan. Hasil dari penelitian berupa suatu aplikasi yang dapat menentukan kualitas biji kopi dengan input test kadar air, test trease, test deffect, test warna & bau, dan test ukuran biji dengan menggunakan metode AHP (Analytical Heirarchy Process).

References

Achmad Zaini, Achmad. 2009. Pendugaan Perubahan Kualitas Biji Kopi Selama Penyimpanan Dalam Gudang. Skripsi. Tidak Diterbitkan. Fakultas Teknologi Pertanian Institut Pertanian Bogor. Bogor.

Sri Setyani, Subeki, Henrica Grace. 2018. Evaluasi Nilai Cacat Dan Cita Rasa Kopi Robusta ( Coffea canephora L) Yang Diproduksi IKM Kopi Di Kabupaten Tanggamus. Jurnal Teknologi & Industri Hasil Pertanian Vol. 23 No.2. file:///C:/Users/user/Downloads/2216-6709-1-PB.pdf.

Wahyu Muhammad Kurniawan, Khafiiz Hastuti. 2017. Penentuan Kualitas Biji Kopi Arabika Dengan Menggunakan Analytical Hierarchy Process (Studi Kasus Pada Perkebunan Kopi Lereng Gunung Kelir Jambu Semarang). Jurnal Simetris, Vol 8 No 2.file:///C:/Users/user/Downloads/1358-5374-1-PB%20(1).pdf.

Samsudin. 2018. Sistem Pendukung Keputusan Unutk Menentukan Kualitas Kopi Berbasis Analytical Hierarchy Process Di Pekon Batukeramat. Jurnal JTKSI, Vol.01 No.02 Hal 35 – 38. http://ojs.stmikpringsewu.ac.id/index.php/jtksi/article/view/579.

Hardono Christanto Lumbantoruan. 2014. Sistem Pendukung Keputusan Menentukan Biji Kopi Berkualitas Ekspor Dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW) (Studi Kasus : PT Volkopi Indonesia Lingtongnihuta Humbang Hasundutan). Pelita Informatika Budi Darma, Vol : VI. No. 3.

Resha Muhammad M. 2015. Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Biji Kopi Berkualitas Ekspor Dengan Menggunakan Metode Simple Additive ( Studi Kasus : Pusat Penelitian Kopi Dan Kakao Indonesia). Skripsi. Tidak Diterbitkan. Progam Studi Sistem Informasi Universitas Jember. Jember.

Downloads

Published

2020-07-22